Islam Web

Artikel

  1. Home
  2. Artikel

436 Artikel

  • Ayah, Aku Membencimu!

    "Ayah, aku membencimu!" Itulah teriakan keras yang secara terbuka keluar dari mulut seorang anak lelaki pada suatu hari di depan ayahnya. Teriakan itu laksana petir yang menggelegar menghantam telinga sang ayah. Ia tercengang mendengar kalimat paling mengerikan yang pernah ia dengar sepanjang hidupnya itu. Dari mulut siapa keluar kalimat itu?.. Selengkapnya

  • Apakah Ayahmu Telah Wafat?

    Seorang teman pernah bertanya kepada saya, "Apakah ayahmu telah wafat?" Ia melanjutkan, "Apakah engkau sudah pernah merasakan hal ini sebelumnya? Apabila engkau belum pernah merasakannya, mari, saya akan menjelaskannya? Suatu waktu, orang yang dahulu menjadi perantara lahirnya engkau ke dunia ini pergi meninggalkanmu. Ia pergi sambil.. Selengkapnya

  • Mengumbar Pandangan

    Oleh: Syaikh Ahmad Farid Mengumbar pandangan berarti melihat sesuatu dengan sepenuh mata, dan melihat apa yang tidak diperbolehkan. Ia adalah lawan dari kata menahan pandangan (ghaddul bashar). Allah—Subhânahu wa Ta`âlâ—menyuruh kita untuk menahan pandangan dalam firman-Nya (yang artinya): "Katakanlah kepada laki-laki.. Selengkapnya

  • Jauhilah Fitnah

    Kata fitnah memiliki banyak makna, walaupun pada asalnya bermakna ujian dan cobaan. Kata fitnah bisa bermakna kekaguman (keterpedayaan) terhadap sesuatu. Fitnah juga memiliki makna pertikaian dan peperangan yang terjadi antar manusia dalam mencari kesenangan duniawi atau kekuasaan. Makna-makna di atas dan juga beberapa makna lainnya dari kata fitnah.. Selengkapnya

  • Berbakti Kepada Orang Tua Adalah Jalan Menuju Surga

    Allah—Subhânahu wa Ta`âlâ—memerintahkan manusia untuk berbuat baik kepada kedua orang tua mereka. Perintah itu Allah sandingkan dengan perintah untuk menyembah dan tidak mempersekutukan-Nya, agar manusia dapat melihat betapa agung dan tingginya posisi berbakti kepada orang tua dalam Agama ini. Selain itu, Allah juga memerintahkan.. Selengkapnya

  • Zikir

    Zikir merupakan sifat agung yang menjadi mata air tempat para hamba menimba bekal perjalanan. Ia adalah komoditi niaga para hamba yang mengenal Tuhan-Nya. Ia tidak ubahnya laksana taman tempat mereka selalu berkunjung. Ia juga adalah ibarat surat sakti dari Penguasa Semesta, siapa yang memilikinya berarti sukses meraih restu-Nya, dan siapa yang tidak.. Selengkapnya

  • 10 HARI PALING PENTING DALAM KEHIDUPAN ANDA

    Saudaraku, bulan Ramadhân telah bersiap untuk mengucapkan salam perpisahan, sementara saya dan Anda semua mungkin belum sempat menjawab salam kedatangannya. Hari ini, saudaraku, kita berada di gerbang 10 hari terakhir bulan Ramadhân. Waktu berbicara kini telah berlalu, dan yang tersisa adalah waktu untuk beramal. Waktu tidur telah berlalu,.. Selengkapnya

  • Faktor-faktor Penyebab Kakafiran

    Sesungguhnya maksiat (dosa) terbesar yang dilakukan oleh seorang hamba adalah kufur kepada Allah—Subhânahu wa Ta`âlâ. Kufur (kafir) menempati tangga tertinggi dalam peringkat dosa, dan tidak ada yang melebihinya. Kedudukan seseorang yang kafir dalam timbangan Allah—Subhânahu wata`âlâ—berada pada.. Selengkapnya

  • Agama Adalah Ketulusan

    Dalam agama Islam, ketulusan mempunyai kedudukan dan posisi yang agung. Bagaimana tidak, Rasulullah—Shallallâhu `alaihi wasallam—sendiri telah menjadikan konsep ketulusan setara dengan seluruh agama ini. Beliau bersabda,"Agama adalah ketulusan." Pada dasarnya, suatu ketulusan disampaikan karena rasa cinta seseorang kepada.. Selengkapnya

  • Anak Anda dan Penyakit (Bag. 2)

    Penyakit yang Umum Terjadi pada Anak-anak: Demam:Suhu badan anak tergolong salah satu indikasi penting untuk melihat kesehatan anak. Suhu badan anak yang normal berkisar antara 36,5 ° C - 37,4 ° C. Suhu badan dapat diukur melalui mulut atau anus. Ibu harus memiliki termometer di rumahnya, dan belajar bagaimana cara menggunakannya. Mengukur.. Selengkapnya

  • Anak Anda dan Penyakit (Bag. 5)

    Kecemburuan Allah—Subhânahu wata`âlâ—berfirman (yang artinya): "Sesungguhnya ada beberapa tanda-tanda kekuasaan Allah pada (kisah) Yusuf dan saudara-saudaranya bagi orang-orang yang bertanya. (Yaitu) ketika mereka berkata, 'Sesungguhnya Yusuf dan saudara kandungnya (Bunyamin) lebih dicintai oleh ayah kita dari pada.. Selengkapnya

  • Bagaimana Mendapatkan Penampilan yang Menarik?

    Segala puji bagi Allah, dan shalawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada Rasulullah beserta keluarga dan para shahabat beliau. Pada makalah sebelumnya, kita telah berbicara tentang penampilan yang menarik dan keutamaannya. Pada makalah ini, kita akan membahas faktor-faktor terpenting yang dapat membantu terwujudnya penampilan yang menarik tersebut... Selengkapnya

  • Anak Anda dan Penyakit (Bag. 3)

    Bahaya-bahaya yang Dapat Menimpa Anak: Luka bakar: Luka bakar memiliki beberapa sumber. Bisa saja berasal dari api, air panas, bahan kimia, atau listrik. "Mencegah lebih baik daripada mengobati". Karena itu, ibu dapat menjauhkan anaknya dari berbagai bahaya yang dapat menimpanya, khususnya luka bakar ini, jika ia mau melakukan pengamanan.. Selengkapnya

  • Panduan Makanan yang Seimbang dan Sehat di Bulan Ramadhan

    Catatan Penting untuk Makanan dalam Kondisi Tertentu 1. Untuk Orang yang Gemuk Dianjurkan untuk: -Mengkonsumsi makanan rendah kalori; - Menghindari makanan dan minuman yang banyak mengandung gula; - Mengkonsumsi daging merah. 2. Untuk Orang yang Kurus Dianjurkan mengkonsumi makanan berkalori tinggi, seperti susu, daging, ikan, dan makanan.. Selengkapnya

  • Ramadhan Bulan Silaturahim (Bagian I)

    Segala puji bagi Allah dan shalawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada Rasulullah beserta keluarga dan para shahabat beliau. Ramadhan adalah bulan kebaikan dan silaturahim, tempat menebarkan kasih sayang antar sesama. Di dalamnya, hati menjadi lembut dengan zikir menyebut nama Allah, jiwa pun tunduk mengikuti seruan Allah. Sehingga dengan.. Selengkapnya